Aku merasa sangat diterima
Dan dicintai
Dengan itu diharapkannya aku dapat menguasai diri.
Dulu, aku juga mendapatkan pukulan darinya.
Tetapi pukulan-pukulan itu tidak sekejam
Yang dikesankan oleh jeritanku yang menyedihkan.
Dengan ucapannya yang selalu datar dan biasa
Kemalangan yang mendatangiku pada masa keremajaan
Dibalasnya dengannya ucapan:
Bila nasib memberkatimu dengan kekalahan
Pakailah itu untuk membuatmu selalu merunduk.
September 2009
No comments:
Post a Comment